Kuliah Umum Virtual Probiotik dan Gut Microbiota #5 dengan topik “Gut Microbiota, Probiotik dan Imun Sistem” telah diselenggarakan pada tanggal 11 Desember 2020 via Webex. Kuliah umum virtual yang dilaksanakan oleh PUI-PT Probiotik bekerja sama dengan PSPG UGM dan ISLAB-GM hari ini menghadirkan 2 narasumber, yaitu dr. Ni Nengah Dwi Fatmawati, S. Ked., SpMK(K), Ph.D dari Fakultas Kedokteran Universitas Udayana dan Dr. Lily Arsanti Lestari, STP, M.P dari FKKMK UGM. Berikut materi dan video Kuliah Umum Virtual Probiotik dan Gut Microbiota #5.
Materi Lily Arsanti Lestari : http://bit.ly/materililyal
Materi Ni Nengah Dwi Fatmawati : http://bit.ly/materininengahdf
Video Materi “Probiotik dan Imunitas” (Lily Arsanti Lestari) :
Video Materi “Gut Microbiota dan Imunitas” (Ni Nengah Dwi Fatmawati):
Video Sesi Tanya Jawab (Q&A) Kuliah Umum Virtual Probiotik dan Gut Microbiota #5 :